Berita Bethel
Penulis: Pram (23/04/2020)
Ak-Sos Bagi Hand Sanitizer dan Disinfektan


Bamag Nasional Peduli Kasih diwujudkan dalam bentuk membagikan hand sanitizer dan disinfektan untuk para mahasiswa yang tinggal Asrama Putra dan Putri oleh Sekjen Bamag Nasional, Hence Bulu, MTh guna membantu memutus mata rantai penyebaran virus Covid-19 di kalangan mahasiswa yang tinggal di asrama-asrama di Jakarta.

Lebih lanjut, Hence Bulu, MTh menyampaikan himabuan kepada para Pengurus Bamag Nasional di daerah masing masing agar sebisa mungkin melakukan aksi serupa.

Tujuannya adalah membantu saudara-saudara kita yang terdampak Covid-19 agar kita dapat menjadi berkat bagi sesama manusia.Tuhan Yesus Memberkati.